Panggilan bagi warga Australia untuk bersama-sama merespons virus corona

David Simpson from the The Australian Grand Prix Corporation announces to the crowd of spectators waiting at the gate that the Australian Grand Prix has officially been cancelled ahead of the Formula 1 Australian Grand Prix 2020 at the the Albert Park Cir

Australian Grand Prix spokesman David Simpson tells waiting fans that the event has officially been cancelled. Source: AAP

Paket stimulus ekonomi diluncurkan untuk melindungi ekonomi Australia, namun fokus dari respon masyarakat sekarang beralih pada peninjauan kembali peraturan pertemuan massa.


Perdana Menteri Scott Morrison telah menyerukan agar warga Australia untuk bersama-sama menanggapi virus corona, memperingatkan bulan-bulan mendatang yang menantang.

Dalam pidato yang disiarkan langsung ke seluruh negara itu, Mr Morrison mengatakan Australia harus merasa terlindung dengna paket stimulus pemerintah 17,6 miliar dolar.


Share